Rab, 16 Apr 2025

BPP ORMAS Oi GELAR KONSOLIDASI GUNA JAGA SEMANGAT PENGURUS SELESAIKAN AMANAH RAKERNAS 

PRESSINDO_CIMAHI | Badan Pengurus Pusat (BPP) Organisasi Masyarakat Oi menggelar konsolidasi di Inaka Coffee, Cibeber, Cimahi. Konsolidasi Ini dihadiri oleh pengurus BPP Oi dari berbagai daerah, termasuk Riau, Batam, Jawa Tengah, Jawa Timur, Jakarta, dan Jawa Barat. Dalam konsolidasi tersebut, BPP Oi mencetuskan pembentukan panitia untuk tiga agenda besar organisasi Selengkapnya…

HUT Oi ke-23, Wujudkan Harmonisasi SOPAN di Era Digital

TABLOID_PRESSIND, CIMAHI I Seiring dengan semakin pesatnya perkembangan teknologi dan informasi di Indonesia, Organisasi Masyarakat (Ormas) Oi telah menerapkan sistem digital, salah satunya dengan telah dilaksanakannya launching Kartu Tanda Anggota (KTA) Digital untuk Ormas Oi. Ketua Umum Badan Pengurus Pusat (BPP) Ormas Oi Ainul Hidayat, menyampaikan hal tersebut dalam sambutannya Selengkapnya…