PRESSINDO_NGAWI | Desa Tanjungsari, Kecamatan Jogorogo, Kabupaten Ngawi, melaksanakan Musyawarah Desa (Musdes) pada Rabu, 5 Februari 2025. Agenda ini membahas penetapan prioritas penggunaan Dana Desa tahun 2025, yang mencakup beberapa program utama, seperti Bantuan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) dan Bantuan Langsung Tunai Desa (BLT Desa). Kegiatan ini berlangsung di Selengkapnya…
Tag: dd
PEMDES PARAS MULAI BANGUN JALAN PAVING DI RT 01 RW 03 DENGAN DANA DESA 2024
PRESSINDO_ NGAWI | Pemerintah Desa (Pemdes) Paras, Kecamatan Pangkur, Kabupaten Ngawi, memulai proyek pembangunan jalan paving di RT 01 RW 03. Proyek yang menggunakan anggaran Dana Desa tahun 2024 ini bertujuan meningkatkan aksesibilitas dan kenyamanan warga dalam beraktivitas. Pembangunan ini difokuskan untuk memperbaiki kondisi jalan yang sebelumnya berlubang dan tidak Selengkapnya…
TPT DUSUN KARANGMALANG I , GUNA MENINGKATKAN KAPASITAS JALAN
PRESSINDO_NGAWI | Desa Karangmalang terus menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui pembangunan infrastruktur fisik. Salah satu proyek utama yang sedang berjalan adalah pembangunan Talut Penahan Tanah (TPT) sepanjang 158 meter di Dusun Karangmalang I, RT 01/RW 01, yang dilakukan dengan anggaran sebesar Rp 80.609.000,- yang bersumber dari Dana Desa Selengkapnya…
BK SARPRAS DUKUNG PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR DI KERAS KULON
Pekerjaaan Proyek Pembangunan Pavingisasi jalan desa PRESSINDO_NGAWI | Pembangunan infrastruktur di Desa Keras Kulon, Kecamatan Gerih, Kabupaten Ngawi terus berlanjut. Kali ini, fokus pembangunan ditujukan pada peningkatan kualitas jalan di Dusun Keras Kulon 1, RT 02/01. Proyek pembangunan pavingisasi jalan ini menggunakan anggaran sebesar Rp 200.000.000 yang bersumber dari Selengkapnya…
TOPANG SEKTOR PERTANIAN, PEMDES JATIPURO BANGUN TPT JALAN USAHA TANI
Proses Pembangunan Talut Penahan Tanah di Dusun Tretek Desa Jatipuro Kecamatan Karangjati Kabupaten Ngawi PRESSINDO_NGAWI | Pemerintah Desa (Pemdes) Jatipuro Kecamatan Karangjati Kabupaten Ngawi, realisasikan Dana Desa (DD) untuk membangun Talud Penahan Tanah (TPT) dibangun di sepanjang Jalan Usaha Tani (JUT). Pembangunan TPT di sepanjang JUT bertujuan untuk membuat Selengkapnya…
PEMDES MUNGGUT KERJAKAN TPT GUNAKAN DANA DESA
PRESSINDO_NGAWI | Pemerintahan Desa Munggut Kecamatan Padas Kabupaten Ngawi saat ini tengah giat melaksanakan pembangunan Tembok Penahan Tanah (TPT). Pekerjaan TPT ini, merupakan salah satu bentuk kegiatan realisasi Dana Desa (DD) Tahun Anggaran 2024. Edi Santoso Kepala Desa Munggut menjelaskan Pemerintahan Desa mengutamakan pemberdayaan masyarakat dalam pembangunan yang ada di Selengkapnya…
PEMBANGUNAN JALAN DESA KLETEKAN MANFAATKAN DANA DESA DAN PEKERJA SETEMPAT
PRESSINDO_NGAWI | Pemerintah Desa Kletekan, Kecamatan Jogorogo, Kabupaten Ngawi, Jawa Timur, tengah melaksanakan pembangunan jalan desa di wilayah Poncol dengan menggunakan dana desa dan melibatkan pekerja dari masyarakat setempat. Kepala Desa Kletekan, Yasin Nurhadi saat diwawancarai oleh wartawan presisiindonesia.com, menjelaskan bahwa pembangunan jalan ini merupakan hasil musyawarah desa bersama BPD Selengkapnya…
PEMBANGUNAN DRAINASE BLOK BALONG BUNTUNG MENGGUNAKAN DANA DESA 2024
PRESISIINDO_NGAWI| Pemerintah Desa Dungmiri, Kecamatan Karangjati, Ngawi berupaya meningkatkan kualitas hidup warganya dengan mengatasi genangan air dengan membangun drainase di jalan persawahan balong buntung Dungmiri I di tahun 2024. “Pembangunan drainase ini menggunakan anggaran dana desa (DD) 2024 sebesar 89.928.000 juta dengan rincian volume panjang 134,5 M, Luas 1,10 M Selengkapnya…
PEMDES KARANGREJO KOMITMEN TINGKATKAN INFRASTRUKTUR DAN LAYANAN KESEHATAN MASYARAKAT DI TAHUN 2024
PRESSIND_NGAWI | Pemerintah Desa (Pemdes) Karangrejo, Kecamatan Kendal, Kabupaten Ngawi, Jawa Timur, berkomitmen untuk meningkatkan perbaikan infrastruktur dan pelayanan kesehatan masyarakat di tahun 2024. Hal ini ditegaskan oleh Kepala Desa Karangrejo, Drs. Kuwat, Rabu (22/05/24). Prioritas Utama APBDes 2024: Peningkatan Infrastruktur Desa: Perbaikan jalan, pembangunan talud jalan desa, Program Rumah Selengkapnya…
PRIORITAS PEMDES SEKARJATI PADA INFRASTRUKTUR DAN PENINGKATAN PELAYANAN KESEHATAN DI TAHUN 2024
PRESSIND, NGAWI | Pemerintah Desa Sekarjati, Kecamatan Karanganyar, Kabupaten Ngawi berkomitmen untuk meningkatkan perbaikan Infrastruktur dan peningkatan pelayanan kesehatan masyarakat di Tahun 2024. Hal ini ditegaskan oleh Kepala Desa Sekarjati, Sugeng Purnomo, saat memaparkan prioritas pembangunan desa tahun ini. “Tahun ini, kami ingin fokus pada program-program yang dapat meningkatkan perbaikan Selengkapnya…